Komponen yang ada di komputer beserta fungsinya
Halo semunya.. pada kesempatan kali ini kita akan membahas apasajasih komponen yang ada pada komputer, mungkin untuk kalian sudah tidak asing lagi ya ketika mendengar komputer, kerna komputer sendiri merupakan barang yang hasus dimiliki di era digital sekarang.
Walaupun bisa menggunakan smartphon untuk mencari informasi bisa juga, tapi bagaimana dengan keseharian kita yang bekerja dan mengharuskan kita untuk mempunyai setidaknya komputer.
Bagi kalian yang belum mengetahui bahwasanya komputer memiliki 3 Komponen sistem komputer yaitu Hardware, Software dan Brainware, dipembahasan kali ini kita akan membahas mengenai komponen yang ada pada komputer.
Komponen Komputer dan Fungsinya
Berikut penjelasan mengenai komponen yang ada pada komputer serta fungsinya
Hardware atau perangkat keras dalam sistem pada komputer yakni dapat dilihat dan memiliki wujud serta fisik, harwdware juga memiliki empat bagian yaitu input device, output devaice, processing device dan storade device.
Input Device/ Perangkat Masukan
Untuk bagian input device terdiri dari Keyboart, Mouse, Webcam dan scanner, beberapa input device bisa dikategrikan karna fungsinya sebagai alat pembantu untuk memasukkan berbagai data, seperti halnya ketika kita mengarahkan kursor dan itu akan melaksanan printar yang kita inginkan,
Dibawah ini merupakan beberapa contoh input device yang dimana masing masing memiliki fungsi yang berbeda.
1. Keyboard digunakan untuk mengetik atau memasukkan huruf ke delam sistem komputer
2. Mouse Digunakan untuk penggerak kursor dan mematuhi sesuai dengan yang diperintahkan
3. Optikal Drive untuk memasukkan CD atau DVD supaya bisa dibawa oleh prosesor
4. Web Cam merupakan inpuran yang berupa USB dimana fungsinya untuk merekam atau mengambil gambar saat diaktifkan
5. Scanner berfungsi untuk memberikan inpuran berupa gambar atau data laporan melalui proses scaning
6 Microfon yang berfungsi untuk mengirim data ke prosesos berupa audi
Processing Device / Perangkat Masukan
Pada proses device ini akan meneruskan apa yang sudah diinputkan dan selanjutnya akan diolah melalui processing device, yang termasuk dalam prosecing device adalah CPU (central processing unit). Peran dalam CPU ini sangat penting karna merupakan otak dari sebuah sistem komputer.
Dibawah ini merupakan beberapa contoh Processing Device yang dimana masing masing memiliki fungsi yang berbeda.
1. CPU central prosessing unit, dimana berfungsi untuk memproses data pada komputer
2. VGA atau GPU berfungsi untuk mengolah data dalam bentul visual dan menghasilkan output ke layar monitor.
3. Sound Card disni merupakan perangkat keras didalam komputer yang berhubungan dengan iput dan outputnya audio
4. LAN Card yang ber fungsi untuk menghubungkan komputer ke sebuah jaringan malalui bantuan kabel LAN
Output Device/Perangkat Keluaran
Output device adalah perangkat yang mengeluarkan hasil dari data yang masuk dan sudah diolah melalui sistem komputer, sebagai contoh output device adalah mintor, printer dan speaker yang pada intinya outpud device ini menghasilakn informasi dari pemrosesan sistem komputer yang berupa gambar, suara dan video.
Dibawah ini merupakan beberapa contoh Output Device yang dimana masing masing memiliki fungsi yang berbeda.
1. Monitor Display yang berfungsi untuk menampilkan hasil dari pemrosesan data berupa visual.
2. Printer yang fungsinya untuk mencetak lembar kerja atau file yang sudah anda olah
3. Speaker yang berfungsi untuk mengeluarkan suara
Storage Device/ Perangkat Penyimpanan
Storage device sesuai dengan namanya perangkat ini digunakan untuk menyimpan berbagai data, pada storage ini memiliki dua jenis yaitu, Internal Storage dan Exsternal Storage, yang termasuk internal storage adalah harddisk dan ram, sedangkan untuk external storage yaitu harddisk exsternal, CD, dan flashdisk.
Dibawah ini merupakan beberapa contoh Sorage Device yang dimana masing masing memiliki fungsi yang berbeda.
1. Hard Disk disini merupakan alat penyimpanan sebuah data,
2. SSD (Solid State Drive) yang fungsinya masih sama yakni menyimpan sebuah data.
3. RAM (Random Access Memory) yang fungsinya untuk menyimpan data sementara.
4. ROM (Read Only Memory) yang fungsinya untuk menyimpan data yang dimana data tersebut tidak bisa dimodifikasi seperti data BIOS
2. Software
Software bisa dikatakan sebagai lawan dari hardware dimana software adalah komponen yang tidak memiliki kasat mata, Software yang biasa kita kenal dengan nama perangkat lunak,
Software juga memili bagian yakni Software Sistem, Software Aplikasi dan Software Tambahan
Software sistem adalah software yang sangat penting yakni bertugas untuk menjalakan sistem dan mengatur semua komponen yang ada di komputer, contoh dari Software sistem adalah, Windows 7,8,10,11 linuk dan masih banyak yang lainnya.
Sedangkan untuk software aplikasi ini adalah merupakan perangkat pengolah data yang akan membantu sesorang dalam segi perkerjaan untuk jenis softtware ini adalah microsoft office, corel, adobe primier dan masih banyak yang lainnya.
Untuk yang terakhir adalah software tambahan dimana ini digunakan untuk menjalankan tugas khusus atau tabah sekaligus hardaware, contohnya Data recovery, Disk Defragmen dan masih banyak yang lainnya.
3. Brainware
Brainware adalah sebutan dari sesorang yang mengoprasikan komputer, jadi sangat penting karna jika sudah ada komputer jika tidak ada yang mengoprasikan tidak akan bermanfaat jika tidak dioprasikan oleh manusia.
Mungkin itu saja yang bisa kita bahas kali ini, jika ada yang ingin ditanyakan mengenai komponen yang ada di komputer bisa berikan dibawah kolom komentar, Terima Kasih :)
Post a Comment for "Komponen yang ada di komputer beserta fungsinya"